Custom ROM Woodent Art Andromax C3 Base Jelly Bean 4.3

Untuk yang lagi cari custom rom Andromax C3 yang elegan saya sarankan silahkan coba Woodent Art sesuai namanya mengambil thema kayu. Klasik, elegant, dan smoth menurut saya. Langsung lihat aja penampakan dibawah ini.

CARA INSTALL

  • Backup dulu rom yang sekarang kamu pake, untuk menghindari hal-hal yang tidak di inginkan,
  • Cukup 3W (Wipe data/wipe cache/ Wipe Dalvik), install rom… ikuti petunjuknya sampai selesai…. Reboot

Catatan:
  1. Buat aktifin keyboard ala android L, utak atik di advance setting keyboard
  2. Buat ganti profile di lock screen & Header, utak atik di setting Wooden-Art
  3. Buat ganti photo di statusbar expanded, Atur lokasi Weather utak atik juga di setting Wooden-Art
  4. Biar tampilannya lebih ciamik –> Masuk adw setting, pilih Theme Wooden-Art
  5. Buat Aktifin internet GSM, utak atik di Setting Wooden-Art juga (Jangan lupa aktifin modulenya di xposed installer)

BUG & FITUR :
  1. Karena pada expanded-nya di swipe, jadi notif tidak bisa dihilangkan dengan cara disentuh, untuk menghilangkan notif harus dipencet tombol clear.
  2. Toggle Network, Flash light, ama mass storage bikin UI FC (Lebih baik jangan di centang di pengaturan toogle-nya, monggo utak atik di setting Wooden Art)
  3. Solusi bug network
  4. Kalau sudah terlanjur make toggle network dan sinyal CDMA-nya hilang:
  5. masuk settings -> dual sim settings -> mobile network settings -> uncheck GSM Roaming with IR Card
  6. Yang lain cari sendiri

Warning:
  • Sementara untuk Fitur Theme Chooser belum bisa dipakai,
  • Aplikasinya belum ane update
  • Jadi jangan dipilih dulu ya (boleh sih kalo mau bootlove)

Screnshoot:

Custom ROM Woodent Art Andromax C3Custom ROM Woodent Art Andromax C3
Custom ROM Woodent Art Andromax C3Custom ROM Woodent Art Andromax C3
Custom ROM Woodent Art Andromax C3Custom ROM Woodent Art Andromax C3


Thank’s to :
  1. Allah SWT
  2. Nabi Muhammad SAW
  3. Keluarga Gue
  4. Cararoot.com

Credit :
  1. Syukur Abu-Hilyah
  2. Azep Sunanda Zain
  3. Um Syaiful Rahmat (Base ROM)
  4. Um Dug-Galaxy Young (Inspirasi Wood)
  5. Um Ubed-New Maxi (Inspirasi Wood)
  6. Keluarga besar MAAaD (All Tutor & guide)

source

Custom ROM Woodent Art Andromax C3 Base Jelly Bean 4.3 Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Viro